Sunday 31 October 2021

Cara mendaftar AKGTK Madrasah di Aplikasi Simpatika Kemenag



Cara mendaftar AKGTK Madrasah di Aplikasi Simpatika Kemenag (S41a) Berikut langkah-Langkahnya yang harus anda ketahui untuk pengajuan AKG, AKK, AKP yakni sebagai berikut:


Yang pertama anda bisa langsung masuk atau login terlebih dahulu ke aplikasi Simpatika sebagai PTK pada alamat situs simpatika http://simpatika.kemenag.go.id/


Selanjutnya anda mengarahkan kursor mengarah pada Pilihan MENU Diklat


Kemudian setelah anda mengarahkan ke Menu Diklat anda akan melihat dilayar komputer anda Menu AKG


Langkah selanjutnya anda langsung klik Daftar AKG sebagaimana Daftar AKG yang tampil pada layar komputer anda


Selanjutnya yang anda perlu perhatikan adalah memilih Mata Pelajaran AKG dan juga Lokasi AKG
Nah langkah selanjutnya jika Mata Pelajaran sudah dipilih anda tinggal mencari tombol Simpan, jika Sudah didatakan silahkan anda klik Simpan.


Pada Kesempatan ini proses pengajuan pendaftaran anda sudah mampu tersimpan , anda tinggal menunggu dan memantau secara berkala.



Selamat Datang di Jammadrasah

Pendidik bertugas Mendidik, maka Didiklah Diri Dengan Prilaku yang mendidik
EmoticonEmoticon