Sunday 10 October 2021

Cara Mengisi Menu Profil Madrasah pada RDM Rapor digital Madrasah


Cara Mengisi Menu Profil Madrasah pada RDM Rapor digital Madrasah

Menu Profil Madrasah terdiri dari beberapa fitur, di antaranya :

1.  Fitur upload logo madrasah. Hasil upload akan muncul di cetak rapor sebelah kanan kop madrasah.

Cari tulisan Upload Logo kemudian Upload Logo madrasah yang ingin di upload

2.  Jika ingin mengganti password, silahkan isi form ubah password pilih Password baru dan konfirmasi Password yang baru saja dimasukan isikan kembali kemudian klik Tombol Simpan.

3.   Teliti data madrasah Anda, jika ada data yang salah, silahkan lapor ke Admin Kabupaten untuk diperbaiki. Jika sudah diperbaiki, silahkan klik tombol Syncron Profile yang ada di Nomer 1

Untuk mrngisi kolom Profil Madrarah pada RDM silahkan ini kolom seperti berikut ini :ama madrasah

  1. Nama Madrasah
  2. NSM madrasah
  3. NPSN madrasah
  4. Alamat madrasah
  5.  Kecamaatan
  6. Kabupaten
  7. Provinsi

Dalam menu Pimpinan silahkan isi :

  1. Nama pimpinan ( Kepala Madrasah) NIP kepala Madrasah
Setelah semua terisi kolom Profil Madrasah pada RDm rapor Digital Madrah silahkan lakukan Simpan

Selamat Datang di Jammadrasah

Pendidik bertugas Mendidik, maka Didiklah Diri Dengan Prilaku yang mendidik
EmoticonEmoticon